TANGERANG – Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony meresmikan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tigaraksa. Peresmian RSUD yang digagas Bupati Tangerang sebelumnya, Ahmed Zaki Iskandar, itu...
TANGERANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang meresmikan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tigaraksa pada Senin (18/12/2023) pagi. RSUD Tigaraksa ini diharapkan dapat menjawab kebutuhan masyarakat untuk...
Mantan Walikota Tangerang Selatan dua periode Airin Rachmi Diany dinilai memiliki power yang kuat sebagai Calon Gubernur Banten di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Banten 2024 mendatang. Diberitakan...
Indonesia Politics Research and Consulting atau IPRC dan Laboratorium Citizenship Environment dan digital democracy Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, baru-baru...
TANGERANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang memfokuskan kepada empat tema pelaksanaan arah pembangunan Kabupaten Tangerang yang tertuang dalam RPD tahun 2024-2026. Arah pembangunan tersebut yakni, peningkatan...
Ahmed Zaki Iskandar meraih penghargaan Detikcom Awards 2023 di hari terakhirnya menjabat sebagai Bupati Tangerang periode 2018-2023. Zaki mendapatkan Detikcom Awards 2023: Adapt and Transform to...
TANGERANG – Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Tangerang, Eka Wibayu, menyampaikan rasa syukur dan bangga atas kepemimpinan Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar selama 10...
Sebaiknya daerah yang mempunyai pantai segera melakukan pembenahan pantainya, dengan menyulapnya menjadi hutan mangrove. Ini akan berdampak signifikan bagi daerah, lingkungan dan ekonomi, sehingga kelak, daerah...
Kabupaten Tangerang terus berevolusi dengan menjadi salah satu kawasan yang memiliki sarana dan prasarana kesehatan terbaik di Indonesia. Kini Kabupaten Tangerang tidak hanya dikenal sebagai kawasan...
Kabupaten Tangerang menjadi kawasan yang sering disebut sebagai miniatur Indonesia. Pasalnya, daerah tersebut memiliki keberagaman suku, agama dan budaya, sama seperti Indonesia. Meskipun hidup dalam perbedaan,...
Kesejahteraan masyarakat merupakan hak warga serta prioritas agar sumber daya manusia yang unggul dan berdaya saing dapat tercipta di masa mendatang. Maka dari itu, Pemerintah Kabupaten...
Masa bakti Bupati dan Wakil Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar dan Mad Romli berakhir hari ini, Kamis (21/9/2023). Bang Zaki, sapaan Ahmed Zaki Iskandar, digantikan sementara...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar meresmikan Masjid Nur Suvarna Sutra di kawasan kota satelit Suvarna Sutra, Kecamatan Sindang Jaya, Rabu (20/9/23). Bupati Zaki mengatakan masjid bukan...
Keberhasilan peningkatan kualitas daerah salah satunya terlihat melalui seberapa cepat pengembangan kawasan di wilayah tersebut. Hal itu tentunya perlu ditopang dengan pertumbuhan ekonomi yang baik, seperti...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar hadir menyaksikan penandatanganan kerjasama antara Perumdam Tirta Kertaraharja Kabupaten Tangerang dan Perseroan Daerah Pembangunan Investasi Tangerang Selatan (PITS) tentang kerjasama operasional...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengungkapkan kontribusi polusi udara di daerahnya. Faktor yang memberikan kontribusi terbesar polusi udara adalah kendaraan bermotor. “Mohon maaf paling banyak (polusi...
Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Pusat Muhammad Jusuf Kalla (JK) mengapresiasi Unit Donor Darah (UDD) PMI Kabupaten Tangerang dan Volunteer Park atau taman relawan yang terletak...
TANGERANG – Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menjadi pembina apel untuk yang terakhir kalinya sebagai Bupati Tangerang. Apel yang digelar di Lapangan Raden Aria Yudhanegara tersebut...
TANGERANG – Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata (Disporabudpar) sukses menyelenggarakan ajang pemilihan Kang dan Nong Kabupaten Tangerang. Grand final Kang dan Nong terlaksana dengan meriah...
TANGERANG – Tinggal beberapa hari lagi ke depan, Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar, akan mengakhiri masa jabatannya. Zaki memimpin Kabupaten Tangerang selama dua periode.dan berakhir pada 21...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar membuka kejuaraan Taekwondo Piala Bupati tingkat pelajar SD SMP dan SMA se-Kabupaten Tangerang di Indoor Sport Center Kelapa Dua Kabupaten Tangerang,...
TANGERANG – Kader Palang Merah Remaja (PMR) Kabupaten Tangerang menggelar acara Jumpa Bakti Gembira (Jumbara) bersama Palang Merah Indonesia (PMI). Jumbara ke-7 tersebut dibuka oleh Sekretaris...
JAKARTA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang mencatat realisasi investasi pada semester I-2023 sebesar Rp 16,7 triliun atau meningkat 96,1% secara year on year (_yoy_). Peningkatan ini...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengukuhkan pengurus Forum Pembaruan Kebangsaan (FPK) Tingkat Kecamatan se-Kabupaten Tangerang di Aula Kantor Kecamatan Kelapa Dua, Sabtu (16/9/23). Bupati Zaki beharap...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar meresmikan klinik Korpri Gemilang di Kecamatan Pasar Kemis, Jumat (15/9/23). Di sela-sela acara tersebut, Bupati Zaki berharap Klinik Korpri bukan langkah...
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Tangerang Yuli Zaki Iskandar berharap agar Desa Kemuning mempertahankan juara Program Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menghadiri milad ke-11 SMK Jaya Buana Desa Kemuning Kecamatan Kresek, Jumat (15/9/23). Bupati Zaki mengucapkan selamat atas milad ke-11 SMK Jaya...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menyampaikan program dan upaya peningkatan serta perlindungan pekerja berkaitan dengan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan. Pemaparan secara daring itu disampaikan sebagai penilaian oleh...
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menggunduli salah satu pelaku tindak pidana kejahatan dalam Deklarasi Pencegahan dan Antisipasi Brandalan Motor, Gengster dan Tawuran Pelajar di GSG Puspemkab...
Sebanyak 173 pejabat melakukan pelantikan dan pengambilan sumpah dalam jabatan fungsional melalui penyesuaian pasca penyetaraan jabatan di Lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang. Hal tersebut tercantum dalam...