Entertainment
Syahrini Tak Sabar Punya Anak dari Reino Barack

Kabartangerang.com–Syahrini mengaku selalu berdoa untuk segera memiliki anak dari pernikahan dengan Reino Barack.
Hal tersebut diungkapkan saat mengadakan santunan 2500 anak yatim di kawasan Bogor, baru-baru ini.
“Mudah-mudahan Allah percayakan kepada kami berdua keturunan yang saleh dan saleha secepatnya,” kata Syahrini.
Meski demikian, pelantun Restu itu enggan memasang target untuk mempunyai momongan. Syahrini dan Reino Barack ikhlas menerima kapan diberikan buah hati oleh sang pencipta.
Mengejutkan, Ivan Gunawan Akui Jatuh Cinta pada Ayu Ting Ting
“Tidak ada target, kalau ditanya target ya sedikasihnya Allah aja,” jelas Syahrini.
Menurut Syahrini, anak merupakan rezeki dari Tuhan. Oleh sebab itu, dia hanya bisa berdoa dan tawakal menanti waktu dikaruniai momongan.
“Allah kasihnya cepat alhamdulillah, belum ya rezekinya belum,” tutup Syahrini. (jpnn)
-
Tangerang6 hari ago
Sidak Pasar Ciputat di Malam Hari, Pilar Saga: Kita Pastikan Ini Permanen Penertibannya
-
Tangerang2 hari ago
Bersama Gubernur Banten, Benyamin Dampingi Jamintel Kejaksaan Agung Tinjau Program MBG untuk SKH di Tangerang Selatan
-
Tangerang5 hari ago
Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah Tingkat Tangerang Selatan, Pilar Saga Serukan Sinergi Menuju Indonesia Emas 2045
-
Tangerang7 hari ago
Putri Tangerang Selatan City Raih Juara Hydroplus Piala Pertiwi U-14 & U-16 Regional Banten
-
Tangerang7 hari ago
Askot PSSI Tangerang Selatan Apresiasi Prestasi SSB Putri Tangsel City
-
Nasional6 hari ago
Sinergi Kemenag dan BPH, Menag Nasaruddin Umar: Kita Bertekad Sukseskan Penyelenggaraan Haji
-
Nasional4 hari ago
Institut Nalanda Bersama RMUTK Luncurkan Program Ph.D Global Buddhism
-
Tangerang6 hari ago
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Luncurkan Transjabodetabek Alam Sutera–Blok M