Tangerang
Senam Bareng, Airin Rachmi Diany Ajak Warga Untuk Selalu Bahagia

Calon anggota legislatif (Caleg) DPR RI dapil Banten 3 dari Partai Golkar, Airin Rachmi Diany mengikuti senam bersama Ibu-ibu di Kecamatan Pamulang, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Minggu (4/2/2024).
Saat tiba di lokasi, Mantan Walikota Tangerang Selatan dua periode itu langsung disambut peserta senam yang ingin berebut salam dan bisa berfoto bersama.
Setelah melayani salam dan foto bareng, terlebih dulu Airin diberikan kesempatan untuk menyampaikan sambutan sebelum mengikuti senam bersama sejumlah komunitas senam di wilayah Pamulang.
Airin berpesan kepada ibu-ibu yang mengikuti acara tersebut untuk selalu berbahagia.
“Intinya Ibu-ibu harus selalu bahagia, karena bahagia ada di hati, dan pikiran kita,” ujar Airin.
Pimpinan Pusat KPPG itu juga menyebut bahwa senam menjadi satu sarana meningkatkan ibu-ibu bahagia.
Sebab, menurut Airin, menjadi kesempatan Ibu-ibu bertemu dan bersosialisasi dengan teman, sehingga meningkatkan rasa persahabatan dan persaudaraan.
“Secara keseluruhan, senam dapat membantu meningkatkan rasa bahagia dan sejahtera Ibu-ibu, membuat lebih menikmati hidup dan menjalani peran sebagai Ibu dengan lebih baik,” pungkasnya. (fid)
-
Nasional6 hari ago
Jadwal Lengkap Dr Zakir Naik Indonesia Lecture Tour 2025
-
Tangerang7 hari ago
Dinkes Tangerang Selatan Gencarkan RW Bebas TBC, Kejar Target 100 Persen Eliminasi di 2030
-
Nasional6 hari ago
Dr Zakir Naik ke Indonesia, Gelar Safari Dakwah di Surakarta, Malang, Bandung, dan Jakarta
-
Tangerang7 hari ago
2 Juli 2025, Dishub Tangerang Selatan Uji Coba Sistem Satu Arah di Jalan H. Usman Pasar Ciputat
-
Banten7 hari ago
Pembinaan PMR Banten Diakui Nasional, PMI Pusat: Salah Satu Terbaik!
-
Bisnis5 hari ago
Dukung ‘Donat Canting’ di Kabupaten Tangerang, Paramount Petals Laksanakan Program Pengentasan Stunting untuk Balita
-
Kota Tangerang5 hari ago
Inflasi Terkendali, Pemkot Tangerang Catat Capaian Positif di Semester Pertama 2025 di Angka 1,58 Persen
-
Tangerang6 hari ago
Dishub Tangerang Selatan Mulai Uji Coba Sistem Satu Arah di Jalan H Usman Pasar Ciputat dari Tanggal 2-23 Juli 2025