Entertainment
Baikan dengan Luna, Ayu Ting Ting Ngaku Tak Pernah Block Teman
Kabartangerang.com–Lama dikabarkan tidak akur karena bisnis, Ayu Tingting dan Luna Maya sepertinya telah berdamai. Hal itu terlihat dari akun Instagram keduanya. Mereka sudah saling follow.
Pada Minggu (26/5), nama akun @ayutingting92 terlihat di daftar following perempuan kelahiran Bali tersebut.
Luna bahkan mengirimkan parsel Lebaran untuk Ayu. Parsel itu sempat diunggah Ayu di Instagram Story dengan ucapan terima kasih. Ketika ditanya soal hubungan yang sempat renggang, Ayu menampiknya.
”Saya mah orangnya nggak pernah punya musuh. Santai aja,” ucap Ayu saat ditemui di kawasan Tendean kemarin (27/5).
Posting Gambar Burung Terbang Bawa Bayi, Irish Bella Kebanjiran Ucapan Selamat
Ayu menegaskan, dirinya tak pernah berseteru sampai meng-unfollow rekan sejawat. “Saya nggak nge-block siapa pun. Dari dulu saya tetap follow,” katanya.
Ayu dan Luna sempat tampil di acara Ramadan dalam satu segmen. Keduanya santai dan akrab. Netizen pun melontarkan komentar-komentar positif di akun Instagram mereka. Semoga tetap akur. (jpnn)
-
Kabupaten Tangerang4 minggu ago
Dinkes Kabupaten Tangerang Luncurkan Gebyar Gempita Jilid II agar Masyarakat Gunakan Antibiotik
-
Kota Tangerang4 minggu ago
Pj Wali Kota Dr. Nurdin: Pembiasaan Makan Gratis Bergizi di Kota Tangerang Semakin Baik
-
Banten3 minggu ago
Pertanian Organik Banten Sukses Dongkrak Produktivitas dan Kualitas Padi dengan Pupuk ExtraGen
-
Banten3 minggu ago
Diminta Megawati Atasi Stunting, Airin Rachmi Diany Dorong Program Posyandu Ceria di Banten
-
Banten3 minggu ago
Partai Gelora Dukung Penuh Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi di Pilkada Banten
-
Banten4 minggu ago
Airin Sudah Dapat Rekomendasi Golkar di Pilkada Banten
-
Banten4 minggu ago
Popularitas dan Elektabilitas Tinggi, LSI Catat Kinerja Positif Airin Rachmi Diany di Pilkada Banten
-
Banten3 minggu ago
Resmi Didukung Partai Golkar, Airin: Pertolongan Allah Ada dan Nyata