Kota Tangerang
Kultum Tarawih di Al-A’zhom, Wakil Wali Kota Maryono Ajak Masyarakat Serbu GPM Edisi Ramadan

“Komitmen kami Sachrudin-Maryono setelah dilantik oleh Bapak Presiden Prabowo adalah ingin mewujudkan program gampang sekolah, gampang kerja dan gampang sembako bagi masyarakat Kota Tangerang. Seperti program gampang sembako sebelumnya, besok akan kembali hadirdi 13 kecamatan hingga menjelang lebaran,” tutur wakil wali kota dalam kultumnya di hadapan jemaah Tarawih Masjid Raya Al-A’zhom, Senin, (03/03/2025).
Untuk itu, Maryono, mengajak kepada seluruh masyarakat untuk memanfaatkan berbagai program dari Pemkot khususnya di Bulan Ramadan.
“Selain GPM untuk masyarakat agar gampang sembako, berbagai pelayanan dalam dunia pendidikan juga akan terus kita tingkatkan agar anak-anak di Kota Tangerang gampang sekolah. Peningkatan kompetensi serta job fair-jobfair agar masyarakat gampang kerja,” jabar Maryono.
“Termasuk juga di bidang kesehatan kita akan mulai dengan menggalakkan pelayanan Puskesmas sore,” imbuhnya.
Tak lupa, Maryono, turut mengingatkan pentingnya kepedulian sosial khususnya bagi sesama yang membutuhkan.
“Penting bagi kita untuk berinfak dan berbagi dengan sesama, khususnya di bulan Ramadan ini, untuk membantu saudara-saudara kita yang membutuhkan,” tukas wakil wali kota.
-
Bisnis5 hari ago
XL Axiata Perkuat Jaringan dan Promo Spesial
-
Bisnis5 hari ago
PT JIEP Dukung Peningkatan Gizi Balita Melalui Program Inisiasi
-
Bisnis5 hari ago
Chandra Asri Group Pertahankan Skor Carbon Disclosure Project (CDP)
-
Bisnis5 hari ago
Pererat Hubungan Antar Lembaga, Askrindo Syariah dan BSI Berkolaborasi
-
Bisnis5 hari ago
Kecanggihan Honda PCX 160 RoadSync dan Motor Listrik Futuristik
-
Bisnis5 hari ago
Tingkatkan Layanan Nasabah, CIMB Niaga Hadirkan Digital Branch Pertama di Palembang
-
Bisnis5 hari ago
PT WMS Raih The Best 3 Main Dealer Performance Kategori Large di FEVOSH 2025
-
Bisnis5 hari ago
Melalui Indibiz, Telkom Hadirkan Inovasi AI untuk Bantu Transformasi Digital SME