Presiden Joko Widodo bertindak selaku inspektur upacara memimpin jalannya Upacara Peringatan ke-78 Hari Bhayangkara Tahun 2024 yang digelar di Monumen Nasional (Monas), Jakarta, pada Senin, 1...
Pada pekan ini publik dihebohkan dengan temuan PPATK terkait aliran transaksi kegiatan ilegal judi daring alias judi online yang sudah semakin marak dan memprihatinkan menyasar berbagai...
Presiden Joko Widodo menerima pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) di Istana Merdeka, Jakarta, pada Jumat, 28 Juni 2024. Pertemuan Presiden dengan Ketua dan...
Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan stok beras dan penyerahan bantuan cadangan pangan pemerintah di Gudang Bulog Buntok, Kabupaten Barito Selatan, Provinsi Kalimantan Tengah, pada Kamis, 27...
Dalam rangka memastikan stabilitas harga bahan pokok, Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Pasar Beringin Buntok di Kabupaten Barito Selatan, Provinsi Kalimantan Tengah, pada Kamis,...
Dalam rangkaian kunjungan kerjanya di Kalimantan Tengah, Presiden Joko Widodo mengunjungi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tamiang Layang di Kabupaten Barito Timur pada Kamis, 27 Juni...
Presiden Joko Widodo meresmikan pembangunan, rehabilitasi, dan renovasi sarana dan prasarana pendidikan di Provinsi Kalimantan Tengah pada Kamis, 27 Juni 2024. Acara peresmian dipusatkan di Gedung...
Presiden Joko Widodo mengecek harga di Pasar Pata, Kabupaten Katingan, Provinsi Kalimantan Tengah, pada Rabu, 26 Juni 2024. Kunjungan ini merupakan bagian dari rangkaian inspeksi Presiden...
Presiden Joko Widodo meninjau langsung pelaksanaan bantuan pompa untuk pengairan sawah dan pertanian (pompanisasi) di Desa Bapeang, Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, pada Rabu, 26 Juni...
Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan harga di Pasar Pusat Perbelanjaan Mentaya, Kabupaten Kotawaringin Timur, Provinsi Kalimantan Tengah, pada Rabu, 26 Juni 2024. Kunjungan Presiden ini bertujuan...
Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Kalimantan Tengah pada Rabu, 26 Juni 2024. Dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1, Presiden Jokowi dan rombongan lepas landas...
Presiden Joko Widodo secara resmi meluncurkan digitalisasi layanan perizinan penyelenggaranĀ eventĀ dalam rangka mempercepat proses perizinan di Indonesia. Acara peluncuran tersebut diselenggarakan di The Tribrata Darmawangsa, Jakarta, pada...
Presiden Joko Widodo bersama kedua cucunya, Jan Ethes Srinarendra serta La Lembah Manah memanfaatkan libur akhir pekan dengan mengunjungi kawasan wisata Solo Safari, Kota Surakarta, Provinsi...
Presiden Joko Widodo memimpin rapat terbatas bersama sejumlah menteri Kabinet Indonesia Maju di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis, 20 Juni 2024. Rapat tersebut difokuskan pada pembahasan...
Presiden Joko Widodo meninjau langsung implementasi pompanisasi di Desa Kalibeji, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang, Provinsi Jawa Tengah, pada Rabu, 19 Juni 2024 sebagai upaya pemerintah menghadapi...
Presiden Joko Widodo meninjau pelaksanaan pemberian bantuan pompa air untuk pengairan sawah dan pertanian atau pompanisasi di Provinsi Jawa Tengah pada Rabu, 19 Juni 2024. Dalam...
Presiden Joko Widodo beserta Ibu Iriana melakukan peninjauan langsung ke proyek pengendalian banjir rob di Tambak Lorok, Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah pada Senin, 17 Juni...
Presiden Jojo Widodo beserta Ibu Iriana melaksanakan salat Iduladha di Lapangan Simpang Lima, Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah pada Senin, 10 Zulhijah 1445 Hijriah, bertepatan dengan...
Presiden Joko Widodo secara resmi membuka Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian Inflasi Tahun 2024 yang digelar di Istana Negara, Jakarta, pada Jumat, 14 Juni 2024. Dalam...
Presiden Joko Widodo mendorong integrasi kerja dari pemerintah pusat dan daerah dalam mengendalikan inflasi. Apalagi, Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) telah memberikan peringatan bahwa saat ini dunia mengalami...
Presiden Joko Widodo menyalurkan bantuan kemasyarakatan berupa sapi dalam rangka Iduladha 1445 Hijriah. Bantuan kemasyarakatan tersebut disampaikan oleh Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres) Heru Budi Hartono kepada...
Tim nasional sepak bola Indonesia memastikan diri lolos ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 setelah mengalahkan Filipina dua gol tanpa balas. Presiden Joko Widodo dan...
Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Iriana meninjau kegiatan Gerakan Intervensi Serentak PencegahanĀ StuntingĀ di Posyandu Integrasi RW 02 Cipete Utara, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, pada Selasa, 11...
Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Iriana melakukan kunjungan ke Posyandu Wijaya Kusuma, Kebon Pedes, Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat, pada Selasa, 11 Juni 2024 untuk meninjau...
Presiden Joko Widodo menghadiri Hari Ulang Tahun (HUT) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) ke-52 yang digelar di Hotel Fairmont Jakarta, pada Senin, 10 Juni 2024. Dalam...
Minggu pagi, 9 Juni 2024 menjadi hari yang dimanfaatkan Presiden Joko Widodo untuk olahraga dengan bersepeda di kawasan bebas kendaraan bermotor di Jalan Jenderal Sudirman hingga...
Presiden Joko Widodo melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking PLN HUB di Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, pada Rabu,...
Presiden Joko Widodo secara resmi memulai pembangunan PT Arena Graha Andalan di Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur dengan melakukan...
Presiden Joko Widodo kembali menegaskan komitmen pemerintah dalam menyediakan fasilitas pendidikan terbaik di Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN). Upaya tersebut salah satunya dilakukan dengan peletakan batu...
Presiden Joko Widodo melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking Nusantara Sustainability Hub di Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur pada...